Peraturan Umum:
- Peserta pelajar SMP/Sederajat & SMA/Sederajat Se-Eks Karesidenan Kediri.
- Mengumpulkan foto ukuran 4×6 cm sebanyak 2 lembar.
- Ketika mendaftar melampirkan surat rekomendasi sebagai peserta dari sekolah.
- Tema “Modern Ethnic”
- Biaya pendaftaran Rp. 30.000,- per peserta
- Media lukis celengan tradisional / keramik tanah (disediakan Panitia per peserta)
- Teknik Bebas dan harus sesuai tema
- Karya menjadi milik panitia
- Keputusan panitia tidak dapat diganggu gugat
- Pelaksanaan lomba tanggal 23 Maret 2012 setelah acara pembukaaan School Contest VI (Pukul 10.00- 13.00 WIB).
- Durasi waktu lomba selama 3 jam
- Peserta harus memasukkan unsur sponsor (bisa logo atau yang lain) dalam karya yang dibuatnya di final.
- Akan dipilih tiga pemenang untuk masing-masing kategori.
Kriteria penilaian :
- Ide dan kesesuaian tema.
- Pengolahan elemen visual/kreativitas.
- Penguasaan teknik.
- Orisinalitas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar